Setiap bertransaksi menggunakan Kartu Kredit Jenius senilai Rp10.000 dan kelipatannya, kamu otomatis mendapatkan 1 Yay Points.
Klik tanda + untuk cari tau cara memantau poin kamu.
Perhitungan poin dilakukan menggunakan pembulatan ke bawah. Jika kamu berbelanja sebesar Rp28.000, kamu akan mendapatkan 2 Yay Points.
Dengan Double Yay, kamu akan mendapatkan 2x Yay Points.
Sampai tanggal 31 Januari 2023, kamu gak perlu memilih kategori merchant untuk mengumpulkan poin ganda. Setiap transaksi Rp10.000 dan kelipatannya di seluruh kategori merchant akan mendapatkan Double Yay Points.
Klik tanda + untuk info lebih lanjut.
Kamu dapat mengganti kategori Double Yay sebanyak 1 kali setiap cycle tagihan.
Beragam kebutuhan, mulai dari saldo e-wallet hingga miles penerbangan, dapat kamu penuhi hanya dengan menukarkan Yay Points dari aplikasi.
Klik tanda + untuk cari tau cara menukarkan poin kamu.
*Penukaran poin akan segera tersedia di Jenius.
Seluruh poin yang kamu dapatkan setelah bertransaksi dengan Kartu Kredit Jenius.
Tersedia empat rewards berikut untuk penukaran Yay Points kamu.
Kesempatan untuk mendapatkan 2x Yay Points setiap kamu menggunakan Kartu Kredit Jenius untuk bertransaksi di kategori yang sudah dipilih dan saat kamu memakai Kartu Kredit Jenius untuk bertransaksi di luar negeri.